Tidak Bisa Beriman Dan Taqwa Yang Sesugguhnya Kalau Belum Mengenal Allah

ADAB YANG BAIK

Adab kepada Allah, Rasululullah, Guru dan Kawan Seperguruan


1.     Adab Kepada Allah
Berbaik sangka kepada Allah yaitu Apapun yang didatangkan Alah kepada kita pastikan kehendak itu  adalah kebaikan.
a.      Nikmat = nikmat yang datang ini adalah Allah menghendaki bahwa aku ini orang yang bersyukur kepadanya.
b.      Musibah/Ba’la =  menghendaki aku jadi orang yang sabar, bukan banyak dosanya
c.       Maksiat = Allah menghendaki aku  orang yang bertaubat kepadanya
d.      Ta’at  = Allah menghendaki agar aku mengingat taupik hidayah Allah
e.      Jangan ragu-ragu dengan janji Allah dan Rasulnya jangan ragu dengan  Alqur’an  dan Hadist Nabi Apabila ragu berarti kita tidak beradab    kepada Allah dan Rasullya

2.      Adab Kepada Rasulullah, keluaraga dan sahabat

Teladani sifat rasulullah, Banyak bersalawat, Pujian-pujian kepada beliau ,maulud, barjannji , habsi dll.

3.      Adab murid kepada Guru adalah untuk Kesuksesan Murid

Adab Bathin Kepada Guru
a.      Bahwa Guru Itu kita yakini dijalan Yang benar
b. WA’ATIKA DUANNAHU AHLULULIL IHSAF WATAR BIYAH : Kita meyakini bahwa Guru ini bisa membimbing kita baik jahir maupun bathin.Tidak setiap orang berilmu itu bisa membimbing, tidak setiap Nabi Menjadi Rasul. Kita yakini guru ini membawa kita kepada keridaan Allah.
c.    WA ADAMUL ‘I’ TIRAB ALAIH : Tidak menyangkal perkataan guru , kalau kita menyangkal berati kita tidak beradab , karna kita mengganggap guru itu benar

Adab Jahir Kepada Guru :
a.      ADAWA MUHUHUMAJELISI =Selalu hadir dimajelisnya,
b.      WATAG DIMUHU ‘ALAN NAFSIH = Mengutamakan guru Itu daripada diri sendiri
c.    WA ANLAYAR PA, A, SAU TAHUKAU SAU PAYU’TIH =Tidak menyaringkan suaranya melebihi gururnya apabila terjadi melanggar adab pada perguruan.

d.  WADDU’A’ LAHU : Mendo’akan gurunya ; mendo’akan guru itu sebelum  diberikan kepada guru terlebih dahulu Allah berikan kepada muridnya.
e. WAHIKJUHURMATIHIM : Menjaga kehormatan Gurunya. Jangan mencemarkan nama perguruan , > Kalau kelakuan kita tidak beres,


4.      Beradab dengan kawan seperguruan
                   Berbaika sangka kepada kawan, Menyenangkan satu dengan yang lain,
                  bermaksud  baik kepada kawannya, Mema’afkan kesalahannya

1 komentar :

Komentarlah dengan hati yang murni dan bijak